News & Events

Khasiat Biji Fenugreek untuk Kesehatan

Posted by alamaya on Tuesday, 15 March, 2016


Fenugreek adalah tumbuhan dari keluarga Fabaceae yang daunnya dan bijinya biasa dimanfaatkan sebagai obat herbal dan rempah. Fenugreek juga biasa disebut dengan kelabat, klabet dan juga methi. Biji henugreek merupakan salah satu rempah yang juga digunakan dalam pembuatan bumbu kari.
[ read more ]


Konsumsi kopi tingkatkan kesuburan

Konsumsi Kopi Tingkatkan Kesuburan

Posted by alamaya on Thursday, 29 October, 2015


Manfaat kopi selain dapat meredam kantuk, juga dapat mengurangi resiko diabetes, demensia dan bahkan kanker kulit, serta kandungan kafein dalam kopi sudah diketahui khasiatnya dapat melancarkan peredaran darah dan membantu membakar lemak. Selain itu ternyata kafein dalam kopi juga bisa
[ read more ]


Tips Meningkatkan Kualitas Sperma

Posted by alamaya on Monday, 26 October, 2015


Kualitas kesuburan seorang pria menentukan harapan dan peluang memiliki keturunan. Kesuburan seorang lelaki ditentukan oleh berbagai faktor, diantaranya adalah kualitas sperma. Untuk dapat membuahi sel telur diperlukan kualitas sperma yang baik. Jumlah yang cukup banyak bukan satu-satunya jaminan karena tak
[ read more ]


Ciri-ciri Sperma yang Baik

Ciri-ciri Sperma yang Baik

Posted by alamaya on Thursday, 22 October, 2015


Beberapa pria memiliki kemampuan alamiah untuk memiliki atau menghasilkan sperma dalam jumlah banyak dan berkualitas bagus, masalahnya ada pula pria yang memiliki kualitas sperma yang rendah. Lalu bagaimana cara mengetahui kualitas sperma-sperma yang baik yang siap untuk membuahi sel telur
[ read more ]


Jadilah bagian dari
keluarga besar

For Any Questions Or Suggestions

 0857 8570 8000 / 0811 319 3055

 ernestherbalmix@gmail.com